CAMPURAN KADAR BAHAN CINCIN KAWIN EMAS

Campuran bahan cincin kawin emas sangatlah bervariasi, tergantung masing-masing pemesan mau membuat cincin kawin emas dengan kandungan emas berapa persen, hal ini yang menjadi dasar munculnya kadar emas seperti kadar 70%, 75%, 80%, 85% dan setersnya. Fenomena yang ada di masyarakat kita banyak yang...